Halaman

Monday, January 8, 2018

Cara Menambahkan Lembar bergaris atau garis-garis pada Microsoft Word


Garis lurus berfungsi untuk membuat catatan seperti contoh berikut :
Contoh penggunaan garis-garisCara yang paling mudah adalah dengan menggunakan underline :
  1. Aktifkan underline dengan menekan Ctrl+U kemudian tekan dan tahan Ctrl+Shift+Spasi tahan sampai akhir baris.
  2. Kemudian tekan enter untuk masuk baris berikutnya.
  3. Lakukan hal yang sama dengan langkah satu, atau jika mau lebih cepat copy garis sebelumnya yang sudah jadi paste pada baris berikutnya.
Cara lebih mudah lagi adalah menggunakna tabel
  1. Klik tab Insert –> pilih tabel
  2. Pilih jumlah barisnya
  3. Kemudian hilangkan border kiri dan kanan
  4. Selesai.
Selamat Mencoba....

No comments:

Post a Comment